Informasi Detil Paper


Judul: Penataan Nalar Siswa SMP Dalam Menganalisis Konsep Bangun-Bangun Segiempat
Penulis: Juliana Selvina Molle   || email: info@mx.unpatti.ac.id
Jurnal: Prosiding FKIP 2016 Vol. 1 no. 1 - hal. 67-74 Tahun 2016  [ Prosiding ]
Keywords:  Penataan Nalar, Bangun-Bangun Segiempat
Abstract: Matematika adalah suatu disiplin ilmu yang mempunyai peranan yang cukup besar dalam menunjang ilmu pengetahuan dan teknologi, karena penguasaan matematika menuntun siswa dalam berpikir rasional, kritis,sistematis, produktif serta lugas. Menyadari peranannya yang semakin penting tersebut, maka peniikan matematika perlu mengantisipasi tantangan masa epan yang semakin rumit dan kompleks sehingga apat mengembangkan kemampuan intelektual siswa. Siswa SMP dalam mempelajari bangun-bangun segiempat ternyata belum mampu membuat definisi secara lisan/tulisan dengan bahasa sendiri, belum mampu melihat ada tidaknya hubungan antara dua segiempat berdasarkan definisiyang dibuatnya, untuk itulah pada kesempatan ini dikemukakan beberapa contoh kemungkinan pelaksanaan dalam proses pembelajaran matematika khususnya bangun-bangun segiempat.
File PDF: Download fulltext PDF PDF

<<< Previous Record Next Record >>>