Quick Links: Home | Advanced Search | Search All Papers | Paparisa | Unpatti Web Portal
Informasi Detil Paper |
|
Judul: | Identifikasi Echinodermata Pada Zona Intertidal Di Sekitar Dermaga Desa Hila Pulau Romang Kabupaten Maluku Barat Daya |
Penulis: | Sriyanti I. A. Salmanu || email: info@mx.unpatti.ac.id |
Jurnal: | Prosiding Seminar Nasional Biologi 2017 Vol. 1 no. 1 - hal. 101-105 Tahun 2017 [ KIP ] |
Keywords: | Echinodermata, Zona Intertidal |
Abstract: | Desa Hila merupakan salah satu daerah yang memiliki perairan yang cukup luas yang terletak di bagian sebelah barat pulau Romang, Kecamatan Kepulauan Romang, Kabupaten Maluku Barat Daya. Zona intertidal pada bagian sisi kiri dan kanan dermaga Desa Hila memiliki beberapa jenis substrat yaitu berlumpur, berpasir, berbatu, dan memiliki hamparan padang lamun yang cukup luas dan juga memiliki ekosistem manggrove. Kondisi zona intertidal seperti ini cocok untuk sebagai tempat hidup echinodermata. Berdasarkan hasil penelitian echinodermata yang ditemukan pada lokasi penelitian adalah ditemukan 6 jenis, 5 genus, 5 famili, 4 ordo dan 3 kelas. Ke 6 jenis itu adalah Diadema antillarum, Echinometra mathaei, Protoreaster nodosus, Archaster angulatus, Holothuria atra, dan Holothuria axiolonga. |
File PDF: | Download fulltext PDF |
<<< Previous Record | Next Record >>> |
AMANISAL (Perikanan & IK)
| Info
BUDIDAYA PERTANIAN (Pertanian)
| Info
CITA EKONOMIKA (Ekonomi)
| Info
EKOSAINS (Ekologi dan Sains)
| Info
Indonesian Journal of Chemical Research (MIPA)
| Info
JENDELA PENGETAHUAN (KIP)
| Info
MOLUCCA MEDICA (Kedokteran)
| Info
Pedagogika dan Dinamika Pendidikan (KIP)
| Info
TRITON (Perikanan & IK)
| Info
Prosiding Archipelago Engineering 2018
| Info
Prosiding Archipelago Engineering 2019
| Info
Akses dari IP Address 3.15.14.245
The academic paper repository is maintained by 132125676 for Universitas Pattimura :: All rights reserved Unpatti © 2012 - 2024