Quick Links: Home | Advanced Search | Search All Papers | Paparisa | Unpatti Web Portal
Informasi Detil Paper |
|
Judul: | Evaluasi Pelaksanaan Inseminasi Buatan Pada Sapi Bali di Kabupaten Halmahera Utara |
Penulis: | Jusak Labetubun, Feronica Parera & Sherley Saiya || email: info@mx,unpatti.ac.id |
Jurnal: | Agrinimal Vol. 4 no. 1 - hal. 22-27 Tahun 2014 [ Pertanian ] |
Keywords: | Inseminasi Buatan, Sapi Bali, service per conception (S/C), conception rate (CR). |
Abstract: | Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat keberhasilan pelaksanaan program inseminasi buatan (IB) di Kabupaten Halmahera Utara. Sebanyak 54 responden dari tiga kecamatan di Kabupaten Halmahera Utara, dipilih secara purposif sebagai sampel penelitian ini serta 7 orang Inseminator. Instrumen yang dipakai dalam penelitian adalah daftar pertanyaan (kuesioner) dan pengamatan langsung di lapangan, sedangkan variabel yang diamati adalah: karakteristik peternak, karakteristik inseminator dan hasil pelaksanaan inseminasi buatan. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa karakteristik peternak maupun inseminator tergolong baik sehingga sangat menunjang keberhasilan program IB di Kabupaten Halmahera Utara. Rataan service per conception (S/C) di Kabupaten Halmahera Utara tahun 2010-2012 adalah sebesar 1,54 sedangkan rataan angka kebuntingan atau conception rate (CR) adalah sebesar 64,72%, hasil ini tergolong baik karena telah memenuhi standar nasional. |
File PDF: | Download fulltext PDF |
<<< Previous Record | Next Record >>> |
AMANISAL (Perikanan & IK)
| Info
BUDIDAYA PERTANIAN (Pertanian)
| Info
CITA EKONOMIKA (Ekonomi)
| Info
EKOSAINS (Ekologi dan Sains)
| Info
Indonesian Journal of Chemical Research (MIPA)
| Info
JENDELA PENGETAHUAN (KIP)
| Info
MOLUCCA MEDICA (Kedokteran)
| Info
Pedagogika dan Dinamika Pendidikan (KIP)
| Info
TRITON (Perikanan & IK)
| Info
Prosiding Archipelago Engineering 2018
| Info
Prosiding Archipelago Engineering 2019
| Info
Akses dari IP Address 18.119.143.45
The academic paper repository is maintained by 132125676 for Universitas Pattimura :: All rights reserved Unpatti © 2012 - 2024